Pada hari minggu tanggal 01 Oktober 2023, Honbu Renma ASBKI telah melaksanakan UKT pada quartal ke 3 tahun 2023 ini. Pada UKT tersebut diikuti oleh banyak para kohai yang sangat bersemangat dan ceria dalam mengikuti ujian kenaikan tingkat tersebut, dikarenakan para kohai ingin dapat lancar menguasai kihon dan kata serta meningkatkan sabuk yang akan mereka dapatkan.
Berikut adalah foto dokumentasi dari UKT di Honbu Renma tersebut :